Ujang tukang cat saya selalu memberi rebung siap masak, kalau lagi panen rebung. Dari lumpia Semarang sampai sayur atau gulai rebung sudah pernah dicoba, dan ini cah rebung dan ebi.
| Bahan ▪300 gr rebung siap pakai diiris tipis ▪2 sdt ebi memarkan ▪2 sdt taosi ▪garam Bumbu diiris ▪2 siung bwg putih ▪1 cm jahe ▪3 bh rawit merah/cabe hijau juga boleh Cara membuat ■tumis bumbu diiris sampai harum ■tambahkan taosi dan ebi aduk2 tambahkan garam ■masukkan rebung masak hingga matang. |
Labels: sayur
-
-
- 























disclaimer
saya sih bukan pemasak handal tapi percayalah
resep2 disini 100% tidak pernah gagal